Tegakkan hukuman walau terhadap anak sekalipun

Seandainya Fatimah Putri Rasulullah Mencuri, Rasulullah Sendiri Yang Akan Memotong Tangannya, Bukan Membelanya, Walaupun Fatimah Adalah Putri Yang Sangat Dicintainya. Rasulullah memberi contoh : kebenaran dan keadililan harus diutamankan. Jabatan pimpinan umat tidak membuat bertidak adal. Kalau salah hukum sesuai batasannya.

Rasulullah bukan cari aman dan tentram ke dalam keluarga,  tapi juga ke luar alias ke umat tepatnya. Bagaimana pandangan orang jika tidak berlaku adil ?